Madrid Ingin 'Rusak' Treble Barca dengan De Gea
Editor Bolanet | 8 Juni 2015 17:40
Menurut laporan yang diturunkan oleh Mundo Deportivo, awal pekan ini akan digelar pertemuan khusus antara agen sang pemain, Jorge Mendes, dan presiden Madrid, Florentino Perez, untuk mempercepat proses kepindahan De Gea. Pertemuan akan digelar di kantor ACS, perusahaan konstruksi milik presiden Los Blancos.
Madrid sendiri kabarnya sudah menyiapkan dana antara 35 hingga 40 juta euro untuk De Gea, meski kontrak sang kiper tinggal tersisa satu tahun lagi di Old Trafford (Juni 2016). Andai memang tercapai kata sepakat, bisa jadi kepindahan sang pemain bakal diumumkan secara resmi sebelum Spanyol memainkan laga uji coba melawan Kosta Rika pada 11 Juni.
Los Blancos diyakini tengah dibuat panas dengan fakta bahwa Barcelona sukses merebut tiga gelar juara kurang dari 20 hari. Hal tersebut amat kontras dibandingkan Los Merengues, yang gagal total musim ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Bantah Benzema Akan Tinggalkan Madrid Demi MU
Liga Spanyol 7 Juni 2015, 19:10 -
Tampil Gemilang, Chicharito PeDe Dipermanenkan Benitez
Liga Spanyol 7 Juni 2015, 15:35 -
Chicharito: Saya Tidak Tahu Akan Bermain Untuk MU Atau Real
Liga Spanyol 7 Juni 2015, 15:15 -
Isu Perseteruan Ronaldo vs Bale Adalah Sampah
Liga Spanyol 7 Juni 2015, 08:00 -
Bale: Saya Masih Pemain Real Madrid Musim Depan
Liga Spanyol 7 Juni 2015, 06:59
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39