Madrid Ingin Permanenkan Casemiro
Editor Bolanet | 6 Mei 2013 06:30
Casemiro, 21, dipinjam Madrid sejak awal tahun. Potensi gelandang itu rupanya membuat El Real terpikat sehingga ingin mengubah statusnya dari pinjaman menjadi pemain tetap.
Sejauh ini, belum ada pembicaraan antara kedua pihak. Namun, sang agen memperkirakannya bakal digelar dalam waktu dekat.
Dilansir Sky Sports, kepada Estado de S Paulo, agen Joseph Lee mengatakan: Real Madrid ingin mempertahankan pemain yang bersangkutan, tapi mereka harus mencapai kesepakatan terlebih dahulu dengan Sao Paulo.
Sao Paulo sendiri menolak berkomentar tentang kemungkinan transfer permanen Casemiro ke Bernabeu di bursa musim panas mendatang. Masih terlalu dini untuk berbicara tentang itu, kata wakil presiden Joao Paulo de Jesus Lopes.
Casemiro melakoni debut bersama Madrid dalam laga melawan Real Betis pada 20 April lalu. Dia juga telah membukukan tiga cap untuk Brasil di pentas internasional. (sky/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Mengaku Ingin Kembali ke United
Liga Champions 5 Mei 2013, 22:00 -
Mourinho: Barca Bisa Pecahkan Rekor Madrid
Liga Spanyol 5 Mei 2013, 20:00 -
Kenyon: Mourinho Terbaik Bagi Chelsea
Liga Champions 5 Mei 2013, 18:45 -
Chilavert: Mou Perlakukan Casillas Dengan Tidak Adil
Liga Spanyol 5 Mei 2013, 18:30 -
Zico: Kaka Harus Tinggalkan Madrid Secepatnya
Liga Spanyol 5 Mei 2013, 18:15
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39