Madrid Digetok Girona, Netizen: Bayangin Haaland Berapa Gol, Kok Salty? Gara-gara Militao Lunin, J4J4J4!

Dimas Ardi Prasetya | 26 April 2023 06:45
Madrid Digetok Girona, Netizen: Bayangin Haaland Berapa Gol, Kok Salty? Gara-gara Militao Lunin, J4J4J4!
Ekspresi skuad Real Madrid saat gawang mereka terus kebobolan di laga lawan Girona di pekan ke-31 La Liga 2022/2023 di Montilivi, Rabu (26/04/2023) dini hari WIB. (c) AP Photo/Joan Monfort

Bola.net - Raksasa La Liga Real Madrid secara mengejutkan dipermalukan oleh Girona di Montilivi, Rabu (26/04/2023) dini hari WIB.

Madrid bertamu ke markas Girona di pekan ke-31 La Liga 2022/2023. Di laga tersebut, El Real dikejutkan lebih dahulu oleh dua gol Valentin Castellanos.

Advertisement

Vinicius Junior sempat memperkecil ketertinggalan Madrid. Namun Castellanos beraksi dan mencetak dua gol lagi.

Madrid sekali lagi bisa memperkecil ketertinggalanna, kali ini dari aksi Lucas Vazquez. Namun pada akhirnya Girona tetap bisa menang dengan skor 4-2.

Hasil ini tentu saja mendapat beragam reaksi dari netizen. Apa saja kata mereka? Simak di bawah ini Bolaneters.

2 dari 17 halaman

Ada yang Berusaha Tegar

"Hari yang buruk tapi kami tetap Madrid selamanya."

4 dari 17 halaman

Waktunya Menangis

5 dari 17 halaman

Gara-gara Militao dan Lunin

"Kita layak kalah dengan performa Militao dan Lunin seperti itu."

6 dari 17 halaman

J4J4J4J4!

7 dari 17 halaman

Hari Libur?

8 dari 17 halaman

Kekalahan yang Luar Biasa Ya

9 dari 17 halaman

Bayangin Haaland Berapa Gol dah

"Orang ini mencetak empat gol (Castellanos)... Bayangin berapa gol yang bakal dibikin Erling Haaland."

10 dari 17 halaman

Seriusan Mainnya dong

"Cobalah bermain di (liga) Champions dengan lebih serius."

11 dari 17 halaman

Barcelona Juga Pernah Ngegolin 4

"Klub Catalunya lain yang mencetak empat gol ke gawang Madrid."

12 dari 17 halaman

Gelar Juara di Tangan Barcelona

"Nggak peduli dengan empatmu saya cuma senang menang La Liga."

13 dari 17 halaman

Visca Catalunya!

14 dari 17 halaman

VAR Oleh Netizen

15 dari 17 halaman

Mestinya 14

"Ancelotti: Perbedaan 11 poin itu tidak nyata. Girona: Ya, itu harusnya 14. Visca Catalunya!"

16 dari 17 halaman

Selamat Ya!

"Saya sangat senang atas semua hal baik yang terjadi pada Anda, semoga segera menjadi Oviedo Girona, selamat untuk seluruh tim dan penggemar mereka."