Luis Suarez Pemain Paling Produktif dalam Laga Tandang di La Liga 2017/18
Oki | 12 Juni 2018 11:55
Bola.net - - Pemain Barcelona, Luis Suarez, tercatat sebagai pemain paling produktif mencetak gol atau memberi assist di La Liga musim 2017/2018 ketika menjalani laga tandang. Sebab penampilannya itu juga, Barcelona menjadi juara La Liga pada musim tersebut.
Total 14 gol dan tujuh assist dibukukan Luis Suarez selama menjalani laga tandang La Liga musim lalu. Menurut Opta, tidak ada satupun pemain yang bisa menyamai pencapaian bomber Uruguay tersebut.
Sebanyak 12 tim menjadi korban ketika Suarez menjalani laga tandang bersama Barcelona. Di antaranya adalah Ateltico Madrid, Real Madrid, Sevilla, serta Villarreal.
Performa Terbaik
Akan tetapi, performa terbaik Suarez ketika Barcelona menang 5-0 kontra Real Betis. Sang pemain mendulang masing-masing dua gol dan assist dalam pertandingan tersebut.
Menariknnya torehan assist dan gol tandang Luis Suarez di La Liga musim lalu lebih baik ketimbang saat dirinya tampil di hadapan publik Barcelona. Dia hanya mendulang 11 gol dan lima assist selama menjalani pertandingan kandang musim lalu.
Berlaga di Piala Dunia
Luis Suarez akan berlaga di Piala Dunia 2018 bersama Timnas Uruguay. Ia bersama rekan-rekannya sudah mendarat di Rusai pada 10 Juni kemarin.
Tim dengan julukan La Celeste tersebut akan tergabung di Grup A pada babak penyisihan. Mereka akan bertarung dengan Rusia, Arab Saudi dan Mesir untuk lolos ke babak berikutnya.
Posisi Suarez
Sumber: Bola.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Pindah, Rakitic: Barca Pasti Gembira!
Liga Spanyol 11 Juni 2018, 23:48 -
Messi Bongkar Niat Jahat Real Madrid Kepadanya
Liga Spanyol 11 Juni 2018, 15:00 -
Chelsea dan Liverpool Saling Sikut Untuk Kiper Barcelona Ini
Liga Inggris 11 Juni 2018, 15:00 -
Presiden La Liga: Ronaldo dan Griezmann Sebaiknya Bertahan
Liga Spanyol 11 Juni 2018, 13:45 -
Pekan Ini, Griezmann Akan Buat Wara-wara Besar
Liga Spanyol 11 Juni 2018, 13:15
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39