Luis Suarez Berpeluang Balik ke Liverpool
Editor Bolanet | 26 Januari 2016 21:37
Hal tersebut diucapkan oleh penyerang 29 tahun dalam sebuah sesi wawancara dengan ESPN. Bagi Suarez, Liverpool adalah satu-satunya opsi jika memang ia kembali bermain di Premier League.
Anda tidak pernah tahu apa yang akan terjadi di masa depan. Jika saya harus kembali ke Inggris, saya hanya akan bermain untuk Liverpool. Tidak untuk tim lain, ujar pemain asal Uruguay ini.
Tak hanya di situ, pada kesempatan yang sama Suarez juga mengaku bahwa saat ini ia sangat merindukan suasana hangat yang diberikan oleh fans Liverpool padanya.
Saya merindukan para fans. Atmosfer mereka luar biasa, itu sungguh luar biasa, sanjung Suarez.
Setiap orang yang telah bermain untuk Liverpool pasti tahu betapa pentingnya para fans. Mereka tahu bahwa mereka akan selalu berada di hati saya, tukasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dybala: Saya Ingin Bermain dengan Messi
Liga Italia 25 Januari 2016, 22:41 -
Kroos: Madrid Tak Akan Menyerah!
Liga Spanyol 25 Januari 2016, 22:23 -
Cari Ganti De Gea, MU Sasar Claudio Bravo
Liga Inggris 25 Januari 2016, 22:12 -
Sakit, Dua Bintang Barcelona Absen Latihan
Liga Spanyol 25 Januari 2016, 21:18 -
Dybala Kecil Bermimpi Jadi Messi
Liga Italia 25 Januari 2016, 19:36
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30 -
James Rodriguez: Saya Lebih Baik dari Zidane, Modric, Kroos, dan Xavi
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 05:24 -
Hasil Italia vs Jerman: Skor 1-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:12 -
Hasil Belanda vs Spanyol: Skor 2-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:03 -
Hasil Denmark vs Portugal: Skor 1-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:55 -
Hasil Kroasia vs Prancis: Skor 2-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:48 -
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40