Luis Enrique Puji Penampilan Hebat Eibar
Editor Bolanet | 19 Oktober 2014 13:45
- Pelatih , Luis Enrique memberikan pujian atas lawannya, saat kedua tim bertemu di lanjutan La Liga, Minggu (19/10) dini hari tadi.
Pada laga tersebut, Eibar tampil penuh semangat dan solid dalam menahan serangan tuan rumah Barcelona. Terbukti, Eibar baru kebobolan saat pertandingan memasuki menit ke-60 atau satu jam setelah pertandingan dimulai lewat gol dari Xavi.
Usai pertandingan, Enrique pun tanpa sungkan memberikan pujian untuk lawannya itu. Menurutnya, Eibar telah tampil luar biasa melawan Barcelona.
Saya kira Eibar telah tampil luar biasa. Klub itu mencerminkan pelatih dan pemainnya. Mereka berani dan bekerja keras. Saya telah menyinggungnya sebelum pertandingan, puji Enrique.
Mereka berada di momen terbaik dalam sejarah mereka, dan saya pikir mereka memiliki potensi bagus musim ini, tandasnya.
Selain satu gol dari Xavi, dua gol Barcelona lainnya dicetak Neymar dan Lionel Messi.[initial]
(foes/dzi)
Pada laga tersebut, Eibar tampil penuh semangat dan solid dalam menahan serangan tuan rumah Barcelona. Terbukti, Eibar baru kebobolan saat pertandingan memasuki menit ke-60 atau satu jam setelah pertandingan dimulai lewat gol dari Xavi.
Usai pertandingan, Enrique pun tanpa sungkan memberikan pujian untuk lawannya itu. Menurutnya, Eibar telah tampil luar biasa melawan Barcelona.
Saya kira Eibar telah tampil luar biasa. Klub itu mencerminkan pelatih dan pemainnya. Mereka berani dan bekerja keras. Saya telah menyinggungnya sebelum pertandingan, puji Enrique.
Mereka berada di momen terbaik dalam sejarah mereka, dan saya pikir mereka memiliki potensi bagus musim ini, tandasnya.
Selain satu gol dari Xavi, dua gol Barcelona lainnya dicetak Neymar dan Lionel Messi.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Enrique: Barca Tak Peduli Rekor Messi
Liga Spanyol 18 Oktober 2014, 18:17 -
Sabella Anggap Messi Tak Akan Terus Jadi Striker Bintang
Liga Spanyol 18 Oktober 2014, 17:17 -
'Messi Pantas Dapat Penghormatan di Laga Manapun'
Liga Spanyol 18 Oktober 2014, 17:09 -
Bos Liga Spanyol Ajak Bernabeu Hormati Messi
Liga Spanyol 18 Oktober 2014, 17:02 -
'Suarez Tinggalkan Liverpool Bagai Barca Kehilangan Messi'
Liga Inggris 18 Oktober 2014, 14:41
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39