Luis Enrique: Musim Ini La Liga Lebih Kompetitif
Editor Bolanet | 27 September 2014 05:45
- Kalau selama ini La Liga selalu hanya Real Madrid dan , peta tersebut sedikit bergeser dengan kesuksesan Atletico Madrid musim lalu. Bahkan awal musim ini pun persaingannya ketat.
Bila kita melihat klasemen hingga jornada kelima, Valencia ada di puncak klasemen dengan selisih gol lebih banyak ketimbang Barca. Lalu Sevilla dan Celta Vigo berada di empat besar.
Menanggapi hal tersebut, Luis Enrique mengaku senang ada tim-tim yang siap mematahkan dominasi Madrid dan Barca.
Sampai musim lalu Liga hanya tentang Real Madrid dan Barca. Musim lalu Atletico memenangkan Liga dengan mengusung sepak bola yang bagus, dan tahun ini bahkan lebih kompetitif. Saya menyukai hal itu. kata mantan pelatih AS Roma tersebut seperti dikutip Four Four Two.
Di jornada keenam ini, Barca memiliki peluang untuk kembali memimpin klasemen, tentu syaratnya adalah mengalahkan Granada. Bila terpeleset, bisa jadi raksasa Catalan itu malah terdepak dari empat besar.
Duel di Camp Nou antara Barca versus Granada itu rencananya akan ditayangkan live oleh RCTI pada hari Sabtu 27 September pukul 23.00 WIB. [initial]
(fft/dct)
Bila kita melihat klasemen hingga jornada kelima, Valencia ada di puncak klasemen dengan selisih gol lebih banyak ketimbang Barca. Lalu Sevilla dan Celta Vigo berada di empat besar.
Menanggapi hal tersebut, Luis Enrique mengaku senang ada tim-tim yang siap mematahkan dominasi Madrid dan Barca.
Sampai musim lalu Liga hanya tentang Real Madrid dan Barca. Musim lalu Atletico memenangkan Liga dengan mengusung sepak bola yang bagus, dan tahun ini bahkan lebih kompetitif. Saya menyukai hal itu. kata mantan pelatih AS Roma tersebut seperti dikutip Four Four Two.
Di jornada keenam ini, Barca memiliki peluang untuk kembali memimpin klasemen, tentu syaratnya adalah mengalahkan Granada. Bila terpeleset, bisa jadi raksasa Catalan itu malah terdepak dari empat besar.
Duel di Camp Nou antara Barca versus Granada itu rencananya akan ditayangkan live oleh RCTI pada hari Sabtu 27 September pukul 23.00 WIB. [initial]
Update berita La Liga mu di sini
- Hadapi Sevilla, Simeone Harap Vicente Calderon Penuh
- Ancelotti: Nikmati Saja Permainan Ronaldo
- Enrique Perkirakan Granada Akan Tampilkan Pertahanan Solid
- Galeri: Persiapan Terakhir Barcelona Kontra Granada
- Preview: Barcelona vs Granada, Mutlak
- Preview: Villarreal vs Madrid, Duri El Madrigal
- Preview: Atletico vs Sevilla, Adu Performa Garang
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers: Proses Nego Kontrak Sterling Sudah Berjalan
Liga Inggris 26 September 2014, 22:48 -
Liga Spanyol 26 September 2014, 22:21
-
Ancelotti: Tak Ada Tekanan Untuk Benzema
Liga Spanyol 26 September 2014, 22:20 -
Ronaldo: Saya Belum Ingin Istirahat
Liga Spanyol 26 September 2014, 22:07 -
Galeri: Persiapan Real Madrid Tantang Villarreal
Open Play 26 September 2014, 18:42
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39