Lempar Sepatu, Arda Turan Aman Dari Hukuman
Editor Bolanet | 30 Januari 2015 07:11
Turan marah karena ia merasa dilanggar oleh Dani Alves tetapi wasit tidak meniup peluit tanda pelanggaran. Ia pun melepas sepatunya yang longgar dan melemparnya ke luar lapangan - searah dengan hakim garis.
Wasit Jesus Gil Manzano memberikan kartu kuning atas tindakan itu. Dalam laporannya, Gil Manzano menulis: 'Pada menit ke-48, Arda Turan mendapat akrtu kuning karena melempar sepatunya ke luar lapangan karena tidak sepakat dengan keputusan wasit.'
Dari laporan wasit itu, Komite Disiplin RFEF memutuskan untuk tidak menghukum Turan. Pada intinya, mereka menganggap tindakan Turan hanya didasari protes, tanpa bermaksud menyakiti hakim garis.
Selain itu, tidak ada komplain resmi dari pihak mana pun untuk menghukum Turan. Dengan demikian, Turan dipastikan aman dari segala macam hukuman tambahan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mathieu: Messi dan Enrique Memang Sempat Bersitegang
Liga Spanyol 29 Januari 2015, 22:11 -
Lihat Penjelasan Alba, Messi Malah Tertawa
Open Play 29 Januari 2015, 15:57 -
Barisan Kreator Utama Gol-gol Neymar
Editorial 29 Januari 2015, 15:48 -
Raiola: Saya Ingin Messi Empat Kali Ganti Klub
Liga Spanyol 29 Januari 2015, 15:04 -
Simeone Sebut Pemain Atletico Tak Kasari Neymar
Liga Spanyol 29 Januari 2015, 15:02
LATEST UPDATE
-
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22 -
Dari Cedera Panjang ke Gol Epik: Reece James Terdiam Saat Harusnya Selebrasi
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:15 -
Pembelaan Thierry Henry kepada Christian Pulisic
Liga Italia 25 Maret 2025, 15:06 -
Dipecat Juventus, Thiago Motta Dapat Dukungan dari Inzaghi dan Gasperini
Liga Italia 25 Maret 2025, 15:01 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Jepang vs Timnas Arab Saudi dari HP dan TV
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:01
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10