Legitimasi Presiden Baru Barcelona Digugat Oleh Laporta
Editor Bolanet | 28 Januari 2014 18:27
Salah satu eks presiden Barcelona, Joan Laporta mempertanyakan posisi Bartomeu sebagai presiden baru klub. Menurut Laporta, seharusnya prioritas Bartomeu saat ini adalah menggelar pemungutan suara untuk memilih presiden baru yang lebih memiliki legitimasi.
Menyusul mundurnya Rosell, saya pikir presiden Barca saat ini berada dalam situasi yang cukup janggal karena terpaksa ditunjuk dan kurang memiliki legitimasi, kata Laporta.
Dia menjadi presiden baru tanpa melalui pemungutan suara oleh para member. Hal terbaik yang seharusnya ia lakukan bagi klub adalah mempersiapkan pemungutan suara untuk memilih presiden baru di akhir musim.
Laporta naik sebagai presiden Barcelona pada tahun 2003. Ia tercatat sebagai presiden ke 38 dalam sejarah klub dan menjabat sampai tahun 2010 sebelum akhirnya digantikan oleh Rosell.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti: Messi Semakin Bagus
Liga Spanyol 27 Januari 2014, 22:48 -
Dani Alves: Juara La Liga Musim Ini Adalah Tim Spesial
Liga Spanyol 27 Januari 2014, 20:58 -
Bartomeu: City Kuat, Tapi Barca Yang Terbaik
Liga Champions 27 Januari 2014, 18:57 -
Bartomeu: Kiper Terbaik Dunia Sudah Dimiliki Barca
Liga Spanyol 27 Januari 2014, 17:07 -
Gugatan Transfer Neymar Dicabut
Liga Spanyol 27 Januari 2014, 16:37
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39