Legenda Madrid Mengaku Iri Pada Messi
Editor Bolanet | 13 Januari 2016 09:56
Pria asal Meksiko, yang juga merupakan legenda Real Madrid, mengatakan bahwa ia setidaknya harus mendapat dua Ballon d'Or semasa berkarir di Eropa.
Sanchez sendiri mampu mempersembahkan banyak gelar La Liga pada Madrid dan sukses lima kali menjadi pencetak gol terbanyak, namun ia tak pernah meraih Bola Emas, karena kala itu hanya pemain asal Eropa yang bisa mendapatkannya.
Saya kira dari tiga Ballon d'Or yang diraih oleh Van Basten, satu atau dua di antaranya seharusnya menjadi milik saya. Namun saya sendiri tidak bisa masuk dalam pemilihan, karena tidak memenuhi syarat. Begitu pula dengan Diego Maradona, kami kecewa, tutur Sanchez pada AS.
Saya iri dengan apa yang dicapai oleh Messi. Karena di masa terbaik saya, saya sudah memenangkan lima gelar juara La Liga dan mendapatkan titel pichichi di lima kesempatan berbeda. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gareth Bale Bisa Menangkan Ballon d'Or
Liga Spanyol 13 Januari 2016, 23:43 -
Modric: La Liga Lebih Baik dari Premier League
Liga Spanyol 13 Januari 2016, 23:29 -
Murphy Minta Bale Lebih Cerdas Dalam Berkomentar
Liga Spanyol 13 Januari 2016, 17:42 -
Roberto Carlos Klaim Bisa Bajak Neymar ke Madrid
Liga Spanyol 13 Januari 2016, 17:15 -
Kroos Masih Berniat Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 13 Januari 2016, 15:39
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39