Legenda Angkat Bicara, Clasico Bukan Penentu Hidup Mati La Liga
Rero Rivaldi | 22 Desember 2017 08:20
Bola.net - - Laga Clasico antara Real Madrid dan takan menentukan siapa yang memenangkan La Liga, menurut mantan bek Madrid, Michel Salgado.
Madrid tengah tertinggal 11 angka dari Barca, dengan satu laga sisa lebih banyak, usai kalah dua kali dan imbang empat kali di 15 pertandingan.
Salgado, yang bermain untuk Madrid antara 1999 hingga 2009, tidak yakin jika laga Sabtu ini akan memiliki dampak besar dalam peta persaingan menuju gelar juara Divisi Primera.
Kedua tim wajib memenangkan Clasico, karena ini laga terbaik dalam setahun bagi para fans. Anda selalu diwajibkan untuk coba memenangkannya, tuturnya di Goal International.
Clasico takkan menentukan gelar juara La Liga. Ada beda 8 angka di antara mereka (11, namun Madrid punya satu laga sisa lebih banyak), dan apapun yang terjadi, persaingan akan terus memanas. Kompetisi masih menyisakan lebih dari setengah pertandingan.
Masih ada banyak laga untuk dimainkan hingga akhir musim nanti. Akan ada banyak pasang surut. Dan jangan lupakan Liga Champions, yang akan menguras tenaga skuat, fisik dan juga mental.
Kedua tim nantinya akan menelan kekalahan. Itulah mengapa Clasico takkan menentukan apapun. Namun tentunya, bagi Real Madrid ini sangat penting untuk memangkas jarak menjadi lima poin.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Berharap Bukan El Clasico Terakhir untuk Iniesta
Liga Spanyol 21 Desember 2017, 21:03 -
Ronaldo Sudah Berlatih Lagi, Tapi Sendirian
Liga Spanyol 21 Desember 2017, 20:39 -
Tak Ada Kata Puas Dalam Kamus Luka Modric
Liga Spanyol 21 Desember 2017, 20:06 -
Iniesta: Supercopa Adalah Masa Lalu
Liga Spanyol 21 Desember 2017, 19:33 -
Bakal Dicomot dari Madrid, Kovacic Dikontak MU
Liga Spanyol 21 Desember 2017, 15:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39