Laporte Perpanjang Kontrak di Bilbao, Barca dan City Gigit Jari
Editor Bolanet | 14 Juni 2016 02:20
Lewat laman resmi mereka, Bilbao menyatakan bahwa Laporte memperpanjang kontraknya hingga musim panas 2020 mendatang dengan kesepakatan soal klausul pelepasan anyar.
Dalam kontrak baru ini, klub yang ingin menggaet Laporte diharuskan membayar dana segar senilai 65 juta euro di musim 2016/17 dan 2017/18 serta 70 juta euro di dua musim selanjutnya.
Nama Laporte memang menjelma menjadi salah satu bek muda dengan penampilan paling impresif di musim kemarin. Hal ini membuat pemuda 22 tahun asal Prancis itu menjadi komoditas panas di jendela transfer. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Pemain yang Akan Pecahkan Rekor Transfer Premier League 2016
Editorial 13 Juni 2016, 23:48 -
Lima Klub Yang Berpotensi Mendapatkan Paul Pogba
Editorial 13 Juni 2016, 13:59 -
Toure ke Tiongkok Sebelum Gabung Inter
Liga Inggris 13 Juni 2016, 07:21 -
Gabung Manchester City, Aubameyang Pecahkan Rekor Transfer Inggris
Liga Inggris 13 Juni 2016, 01:21 -
Laporte Segera Merapat Ke Etihad?
Liga Inggris 11 Juni 2016, 22:27
LATEST UPDATE
-
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39