Laporta: Rosell Ingin Hancurkan Barca
Editor Bolanet | 12 Juni 2013 18:48
Sebelumnya Laporta sudah menyatakan minatnya untuk bertarung dalam pemilihan Presiden Barca pada 2016 mendatang. Ia merasa Barca butuh perubahan dan yakin akan mampu melakukannya.
Laporta merasa dirinya sudah bekerja keras selama memimpin Barca. Hasil kerja yang paling dibanggakannya tentu adalah pengangkatan Josep Guardiola yang terbukti mampu memberikan kesuksesan besar bagi klub.
Namun Laporta merasa hasil jerih payahnya membangun Barca telah dihancurkan oleh penggantinya, Rosell. Laporta bahkan menuduh Rosell sengaja membiarkan Guardiola pergi dari Barca.
Mereka (petinggi Barca pimpinan Rosell) terobsesi untuk menghancurkan semua yang telah kami bangun. Selain melepas Guardiola, serta membuyarkan kerja keras kami dengan Johan Cruyff, La Masia, Catalunya, UNICEF, dan bahkan perang melawan Hooligan. (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sulit Gaet Lewandowski, Pep Beralih ke Suarez
Liga Eropa Lain 11 Juni 2013, 07:30 -
Guardiola Ingin Abidal di Allianz Arena
Liga Champions 10 Juni 2013, 06:02 -
Lahm: Pep Hanya Akan Buat Bayern Makin Kuat
Liga Eropa Lain 9 Juni 2013, 08:30 -
Ribery Segera Bahas Kontrak Baru di Allianz Arena
Liga Eropa Lain 6 Juni 2013, 06:05 -
Liga Eropa Lain 4 Juni 2013, 20:06
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39