Laporta: Barcelona 2009, Barcelona Terbaik Sepanjang Sejarah
Afdholud Dzikry | 15 Februari 2017 15:04
Bola.net - - Mantan presiden Barcelona, Joan Laporta mengklaim bahwa tim Barca pada tahun 2009, atau saat masa kepemimpinannya adalah Barcelona terbaik dalam sejarah sepakbola mereka.
Barcelona 2009 memang fenomenal. Bersama pelatih yang 'hanya' memiliki pengalaman melatih Barca B, mereka justru mampu mendominasi sepakbola Eropa dan mendapatkan banyak pujian berkat gaya permainan mereka.
Selain memenangkan La Liga, pada tahun tersebut mereka juga memenangkan Copa del Rey dan juga Liga Champions. Bukan itu saja, pada tahun itu mereka juga memenangkan Piala Dunia Antarklub, Piala Super Eropa hingga Piala Super Spanyol.
Dalam opini saya, ya. Tim Barcelona 2009 telah memenangkan segalanya yang bisa diraih sebuah tim dalam satu musim. La Liga, Liga Champions, Super Spanyol, Piala Super Eropa dan Piala Dunia Antarklub, ujarnya.
Mereka juga menang 6-2 di Santiago Bernabeu melawan Real Madrid. Dan yang lebih penting daripada titel yang mereka menangkan adalah cara mereka memenangkannya, sambungnya.
Di 2009, kami telah memainkan sepakbola terbaik sepanjang masa. Ini adalah sebuah gaya sepakbola yang asli, cara Barcelona bermain yang diciptakan oleh Johan Cruyff, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ayala: Barca-nya Pep Berikan Pengaruh Buruk
Liga Inggris 14 Februari 2017, 16:00 -
Lucas Moura: Neymar Tetaplah Neymar
Liga Spanyol 14 Februari 2017, 15:30 -
Thiago Silva: Umtiti Salah Satu Bek Terbaik Dunia
Liga Spanyol 14 Februari 2017, 15:10 -
Infografis: Performa Terbaik Menuju 16 Besar - Messi (1)
Open Play 14 Februari 2017, 15:02 -
Infografis: Performa Terbaik Menuju 16 Besar - Neymar (2)
Open Play 14 Februari 2017, 15:02
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 22:54 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:51 -
Hasil Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Skor 1-0
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:43 -
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10