Lakukan Rotasi, Enrique Enggan Bocorkan Skuat Barca
Editor Bolanet | 3 Desember 2014 02:06
Sebelumnya Carlo Ancelotti sudah mengungkapkan skuat yang akan diturunkannya saat menghadapi Cornella dalam ajang Copa del Rey. Namun Enrique mengaku belum menentukan para pemain yang akan ditampilkannya besok. Ia pun menolak permintaan wartawan untuk mengungkapkan skuatnya seperti Ancelotti.
Yang pertama saya beritahu adalah para pemain. Saya akan melakukannya besok pagi, pukul 10:00. Saya akan jelaskan siapa yang masuk skuat dan proyeksi line-up tim, tukas Enrique kepada AS.
Meski demikian, Enrique mengisyaratkan akan melakukan rotasi dalam pertandingan ini. Ia akan memberikan kesempatan kepada para pemain yang selama ini lebih banyak dicadangkan.
Melakukan rotasi adalah hal yang logis untuk dilakukan saat ini. Pertandingan ini akan membuat kita bisa melihat para pemain yang jarang tampil. Punya 20 pemain yang selalu jadi starter hanya bisa terjadi dalam utopia, imbuhnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Resmi Ikat Erat Kovacic?
Liga Italia 2 Desember 2014, 21:31 -
Preview: L'Hospitalet vs Atleti, Demi Derby Madrid
Liga Spanyol 2 Desember 2014, 17:05 -
10 Fakta Unik dan Menarik Tentang Cristiano Ronaldo
Editorial 2 Desember 2014, 16:09 -
Indikasi Positif, Modric Bakal Hindari Operasi
Liga Spanyol 2 Desember 2014, 15:07 -
Ronaldo: Madrid Keluarga Kedua Saya
Liga Spanyol 2 Desember 2014, 11:53
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39