Lahm: Ballon d'Or Dipilih Lewat Facebook Saja
Editor Bolanet | 14 Januari 2016 12:00
Lahm coba menggambarkan bahwa ajang pemilihan Ballon d'Or saat ini telah berubah menjadi kontes popularitas, di mana mereka yang lebih serin disorot oleh media-lah yang bakal menjadi pemenang.
Apa yang terjadi jika pemenang Ballon d'Or ditentukan berdasarkan follower yang Anda punya di Facebook? Saya kira hasilnya akan sama saja. Saya yakin bahwa pemilihan yang ada saat ini tidak terlalu mempertimbangkan aspek teknis, tutur Lahm di Goal International.
Saya sendiri sudah memilih sebanyak lima kali dan saya tahu prosedurnya. Kadang ada orang yang memilih jalan termudah dengan menulis nama pemain yang sering muncul di media sosial di televisi, atau sering disorot di atas lapangan.
Dengan kata lain, hanya mereka yang lebih banyak mencetak gol yang bisa memenangkan Ballon d'Or. Menurut saya, tidak ada yang namanya pemain terbaik dunia. Namun jika kita harus memilih striker terbaik di 2015, maka selamat pada Lionel Messi. [initial]
(gl/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Messi: Suarez Penyerang Terbaik
Liga Spanyol 13 Januari 2016, 23:39 -
Bobol Gawang River Plate jadi Penyesalan Messi
Bola Dunia Lainnya 13 Januari 2016, 23:36 -
Messi Tegaskan Ingin Pensiun di Argentina
Liga Spanyol 13 Januari 2016, 23:32 -
Roberto Carlos Klaim Bisa Bajak Neymar ke Madrid
Liga Spanyol 13 Januari 2016, 17:15 -
Messi Kirim Peringatan pada Arsenal di Liga Champions
Liga Spanyol 13 Januari 2016, 15:22
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39