Lagi, Neymar Terlibat Insiden Dengan Lawan
Heri | 31 Oktober 2016 08:11
Bola.net - - Menit-menit akhir pertandingan melawan diwarnai insiden kecil. Neymar terlibat adu mulut dengan Ruben Vezo lantaran Vezo tak terima Neymar melanggar rekannya, padahal pelanggaran itu sebenarnya tidak keras.
Neymar dan Vezo nyaris beradu kepala. Untungnya Paco Alcacer bisa menjauhkan Vezo dari Neymar meski kemudian mereka masih saling melontarkan hinaan kepada satu sama lain.
Setelah pertandingan selesai, kedua pemain nampaknya belum puas saling mencaci. Di lorong menuju ruang ganti, Neymar dan vezo masih terus saling melontarkan kata-kata kasar. Keduanya harus dipisah lagi agar tidak menimbulkan keributan yang lebih besar.
Ini bukan kali pertama Neymar bentrok dengan pemain lawan. Yang terakhir, saat Barca bertemu Valencia, Enzo Perez harus diamankan beberapa orang karena terus mengejar Neymar yang memprovokasi fans Valencia dan kemudian menjatuhkan diri setelah ada botol yang dilempar.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nike Beri Barca Kontrak Jersey Termahal Dunia
Bolatainment 30 Oktober 2016, 22:30 -
Skuat Junior Valencia Ejek Pemain Barca
Open Play 30 Oktober 2016, 15:57 -
Gol Rafinha Tak Kejutkan Enrique
Liga Spanyol 30 Oktober 2016, 12:58 -
Enrique: Barca Tak Mungkin Selalu Menang Telak
Liga Spanyol 30 Oktober 2016, 12:34 -
Suarez: Messi Bisa Cetak Gol di Mana Saja, Kapan Saja
Liga Spanyol 30 Oktober 2016, 12:10
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39