Laga Madrid Kontra Espanyol Diwarnai Reuni Keluarga
Editor Bolanet | 30 Januari 2014 17:27
Alex yang berposisi sebagai gelandang juga merupakan hasil akademi La Fabrica milik Real. Ia bergabung ke awal musim ini karena tak kunjung mendapatkan kesempatan unjuk gigi di Madrid.
Nacho mengaku senang bisa bertanding melawan sang adik di laga resmi. Lebih istimewa lagi karena ia mampu membantu timnya lolos ke babak semifinal.
Saya senang tujuan kami untuk terus melaju di Copa Del Rey bisa tercapai. Namun saya juga bahagia bisa bertanding melawan saudara kandung saya, kata pemain 24 tahun ini.
Rasanya selalu luar biasa saat kami bermain bersama untuk Tim Castilla. Laga kali perempat final ini tak akan pernah saya lupakan.
Nacho dipromosikan ke tim utama Real Madrid bulan Juli lalu sebagai bek tengah pilihan keempat setelah Sergio Ramos, Raphael Varane, dan . Sejauh ini Nacho baru tampil sebanyak 11 laga di segala kompetisi musim ini.[initial]
Baca Juga
- Casemiro Berada di Ambang Pintu Keluar Bernabeu
- Balas Ejekan 'Madriditis', Media Catalan Ledek Jumlah Trofi Madrid
- Ancelotti: Ritme Madrid di Bawah Kendali Modric
- Ancelotti: Baru Liburan, Wajar Madrid Telat Panas
- Ancelotti Sanjung Besarnya Pengaruh Jese Bagi Madrid
- 'Di Maria Tak Punya Respek Terhadap Suporter'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jese Targetkan Ballon d'Or Dalam Empat Musim
Liga Spanyol 29 Januari 2014, 23:03 -
Dikaitkan Dengan Madrid, Paulinho Pilih Spurs
Liga Inggris 29 Januari 2014, 22:08 -
'Ronaldo Ciptakan Evolusinya Sendiri'
Liga Spanyol 29 Januari 2014, 21:18 -
'Puncak Karier Ronaldo Masih Panjang'
Liga Spanyol 29 Januari 2014, 19:41 -
Real Madrid Ingin Pulangkan Kiper Espanyol
Liga Spanyol 29 Januari 2014, 19:19
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39