Laga Kandang Bilbao di Markas Rival
Editor Bolanet | 6 Juni 2013 02:54
- Pembangunan San Mames baru takkan selesai tepat waktu, Athletic Bilbao pun sepertinya harus memainkan laga kandang di markas sang rival lokal Real Sociedad awal musim depan.
San Mames akan dibongkar dan diganti dengan San Mames Barria, yang didirikan tepat di samping La Catedral yang lama. Rencananya, stadion baru itu bakal dipakai mulai bulan Agustus mendatang. Namun, pembangunan diyakini takkan sepenuhnya rampung di bulan itu.
Presiden Bilbao Josu Urrutia pun mengakui bahwa ada kemungkinan timnya harus melakoni setidaknya satu laga kandang musim depan di Anoeta.
Apa yang harus terjadi, pasti terjadi. Sekarang, yang paling penting adalah mengucapkan selamat tinggal kepada San Mames, kata Urrutia seperti dikutip ESPN.
Biaya pembangunan stadion baru Los Leones ini sendiri memakan biaya sampai €160 juta. (espn/gia)
San Mames akan dibongkar dan diganti dengan San Mames Barria, yang didirikan tepat di samping La Catedral yang lama. Rencananya, stadion baru itu bakal dipakai mulai bulan Agustus mendatang. Namun, pembangunan diyakini takkan sepenuhnya rampung di bulan itu.
Presiden Bilbao Josu Urrutia pun mengakui bahwa ada kemungkinan timnya harus melakoni setidaknya satu laga kandang musim depan di Anoeta.
Apa yang harus terjadi, pasti terjadi. Sekarang, yang paling penting adalah mengucapkan selamat tinggal kepada San Mames, kata Urrutia seperti dikutip ESPN.
Biaya pembangunan stadion baru Los Leones ini sendiri memakan biaya sampai €160 juta. (espn/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video: Presentasi Neymar Dalam 60 Detik
Video Unik 5 Juni 2013, 23:30 -
Statistik Neymar vs Bale, Siapa Lebih Jago?
Editorial 5 Juni 2013, 18:33 -
Xabi Alonso Telah Putuskan Masa Depannya
Liga Spanyol 5 Juni 2013, 18:09 -
Mourinho: Ronaldo Tak Bisa Terima Kritik!
Liga Spanyol 5 Juni 2013, 18:00 -
Valencia Resmi Miliki Pelatih Baru
Liga Spanyol 5 Juni 2013, 15:27
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39