Kroos: Keputusan Saya Pindah Ke Madrid Terbukti Tepat
Editor Bolanet | 23 Desember 2014 00:33
Gelandang asal Jerman itu hijrah ke Madrid musim panas kemarin dengan bandrol mencapai 30 juta Euro. Kroos kemudian bisa membantu Los Blancos memenangkan kompetisi Piala Dunia Antar Klub akhr pekan kemarin.
Gelar itu sendiri datang tak lama setelah ia memenangkan trofi Piala Dunia 2014 kemarin bersama Timnas Jerman. Kroos mengaku ia senang bisa mengakhiri tahun 2014 ini dengan satu tambahan trofi lagi dan mengatakan bahwa keputusannya pindah ke Madrid itu sudah tepat.
Saya sangat senang bisa memenangkan trofi Piala Dunia Antar Klub untuk kedua kalinya. Trofi ini bagus sekali bagi Madrid. Kami adalah keluarga yang hebat, ujarnya pada para reporter seperti dilansir Goal.
Saya memilih Madrid dan saya sangat bahagia. Keputusan saya untuk membela Madrid sudah tepat. Sebelum datang ke klub ini, saya tak tahu apa yang harus saya harapkan. Namun saya membuat keputusan, saya mencari sesuatu yang baru dan saya beruntung bisa bermain bagi Madrid, tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Fabregas Akui Performa Gila Real Madrid
- Juanfran: Tak Pernah Mudah Bersaing Dengan Real Madrid dan Barcelona
- Perez: Ancelotti Bisa Jadi Fergie-nya Real Madrid
- Inilah Harapan Ronaldo Untuk Tahun 2015
- Patung Ronaldo Alami Ereksi?
- Cedera Marcelo Tak Parah
- Ramos: Ancelotti Sosok yang Unik
- Ramos Beber Alasan Ambil Resiko Turun di Final
- Juara Dunia, Ronaldo Tak Bahagia?
- Madrid Juara Dunia, Ancelotti Tunjukkan Sikap Berkelas
- Casillas: Madrid, Sekumpulan Atlet yang Mencatat Sejarah
- 2014 Berakhir, Bale Yakin Madrid raih Trofi Pada 2015
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juanfran: Tak Pernah Mudah Bersaing Dengan Real Madrid dan Barcelona
Liga Spanyol 22 Desember 2014, 22:32 -
Perez: Ancelotti Bisa Jadi Fergie-nya Real Madrid
Liga Spanyol 22 Desember 2014, 19:30 -
Inilah Harapan Ronaldo Untuk Tahun 2015
Liga Spanyol 22 Desember 2014, 17:02 -
Bolatainment 22 Desember 2014, 16:16
-
Liverpool Idamkan Fabio Coentrao
Liga Inggris 22 Desember 2014, 15:25
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39