Kondisi Bale Meragukan Jelang Lawan Deportivo
Editor Bolanet | 13 Mei 2016 10:15
Pemain Wales absen di pertandingan pekan lalu melawan Valencia, akibat cedera lutut, namun ia diperkirakan bakal kembali ketika timnya melakukan perjalanan ke Riazor, di mana tim asuhan Zinedine Zidane wajib menang sembari berharap Barcelona terpeleset.
Namun demikian, Bale sepertinya harus bakal kembali absen di Deportivo, setelah tim medis Madrid tidak memberikan lampu hijau untuk bermain, demi menjaga kebugaran sang bintang jelang laga final Liga Champions pada 28 Mei.
Madrid sendiri bakal bermain melawan Atletico Madrid untuk kedua kalinya dalam tiga tahun terakhir, guna meraih trofi Liga Champions ke-11 mereka sepanjang sejarah.
Dan Bale diperkirakan bakal kembali fit sepenuhnya untuk duel yang bakal digelar di San Siro. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
James Rodriguez Gagal Pindah ke Juventus
Liga Spanyol 12 Mei 2016, 18:09 -
City dan Bayern Coba Goda Carvajal Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 12 Mei 2016, 15:08 -
Gelar La Liga, Messi Bisa Pecundangi Ronaldo 5-1
Liga Spanyol 12 Mei 2016, 15:03 -
Absen Lawan Liverpool, Courtois Terserang Virus
Liga Inggris 12 Mei 2016, 11:40 -
Jese: Belum Waktunya Madrid Pikirkan Final
Liga Spanyol 12 Mei 2016, 11:33
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39