Kokoh di Barca, Claudio Bravo Terbaik La Liga
Editor Bolanet | 30 Januari 2015 15:07
Menurut laporan yang diturunkan oleh Sport, pemain Chile itu kini masih menjadi salah satu kiper dengan jumlah kebobolan paling sedikit di antara kiper La Liga lainnya (9).
Bravo, yang musim ini memang khusus dipercaya pelatih Luis Enrique tampil di La Liga, juga sudah membantu Blaugrana untuk hanya menerima 46 tendangan ke arah gawang dari lawan. Jumlah tersebut merupakan yang paling sedikit dibandingkan Real Madrid (57) dan (69).
Selain itu, Bravo juga punya rata-rata penyelamatan paling tinggi di liga. Dari 46 tembakan yang mengarah ke gawangnya, 37 di antaranya mampu dihentikan dengan sukses. Aksi tersebut membuat Bravo punya persentase penyelamatan 80,4%, diikuti oleh Diego Alves (78,3%) dan Sergio Asenjo (76,4%). [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mathieu: Messi dan Enrique Memang Sempat Bersitegang
Liga Spanyol 29 Januari 2015, 22:11 -
Lihat Penjelasan Alba, Messi Malah Tertawa
Open Play 29 Januari 2015, 15:57 -
Barisan Kreator Utama Gol-gol Neymar
Editorial 29 Januari 2015, 15:48 -
Raiola: Saya Ingin Messi Empat Kali Ganti Klub
Liga Spanyol 29 Januari 2015, 15:04 -
Simeone Sebut Pemain Atletico Tak Kasari Neymar
Liga Spanyol 29 Januari 2015, 15:02
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23