Koke: Trofi La Liga? Kalahkan Madrid Adalah Prioritas
Editor Bolanet | 28 September 2013 07:05
Trofi La Liga? Mengalahkan Madrid di laga derby adalah prioritas kami saat ini. Kami semua ingin memenangkan titel domestik, tetapi tujuan utama yakni mengamankan tempat di Liga Champions musim depan, serta mendapatkan kondisi finansial tim harus sehat, ujar Koke melalui Marca.
Laga El Derbi Madrileno edisi pertama (di musim 2013-14) akan tersaji pada La Liga jornada ketujuh. Dan Santiago Bernabeu akan menjadi saksi duel pertama kedua tim asal Madrid tersebut.
Terlepas dari Derby Madrid, Koke juga mengakui bahwa meraih titel La Liga bukan pekerjaan mudah. Ia mengatakan Barcelona FC dan Madrid lebih difavoritkan memenangkan gelar tersebut.
Sulit memenangkan La Liga. Kami harus meraih kemenangan demi kemenangan untuk merealisasikannya. Barca dan Madrid adalah tim favorit, tetapi Atletico bisa saja memberikan kejutan, pungkasnya.[initial]
Simeone: Madrid Lebih Baik Dari Atletico
Lopez: Madrid Wajib Habis-habisan di El Derby Madrileno
Jelang El Derbi Madrileno, Godin Waspadai Isco dan CR7
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Pepe Nyaris Buat Lengan Saya Terlepas'
Liga Spanyol 27 September 2013, 22:49 -
Kapten Elche Curigai Wasit dan Madrid
Liga Spanyol 27 September 2013, 21:58 -
'Pepe Itu Buta, La Liga Mencurigakan'
Liga Spanyol 27 September 2013, 21:10 -
Ronaldo Surati Polisi Miami Agar Bebaskan Fans-nya
Bolatainment 27 September 2013, 19:59 -
Madrid Siapkan 35-40 Juta Untuk Beli Mandzukic
Liga Champions 27 September 2013, 19:19
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39