Kiper Sevilla Kecam Wasit Yang Dianggap Untungkan Madrid
Heri | 5 Januari 2017 06:44
Bola.net - - Real Madrid baru saja meraih kemenangan 3-0 atas dalam leg pertama babak 16 besar Copa del Rey. Bertanding di Estadio Santiago Bernabeu, Real Madrid sukses menjungkalkan Sevilla lewat dua gol james Rodriguez dan satu gol Raphael Varane.
Namun kemenangan Madrid ini dipermasalahkan oleh kiper ketiga Sevilla; David Soria yang menilai wasit tidak memimpin pertandingan dengan baik. Soria tidak dibawa dalam lawatan Sevilla kali ini dan ia pun menggunakan Twitter untuk menghujat sang wasit; Mateu Lahoz.
Ada beberapa insiden yang membuat Sevilla kesal, terutama dalam penciptaan dua gol Madrid. Sevilla menganggap Alvaro Morata sudah melakukan pelanggaran sebelum Varane mencetak gol. Selain itu, Sevilla juga mempertanyakan keputusan wasit memberikan penalti. Mariano dianggap mendorong Modric padahal sebelumnya Mariano lebih dulu didorong James.
Soria pun menyatakan pendapatnya soal wasit di Twitter.
'Ya Tuhan, memalukan sekali!!' cuit Soria di akun Twitter miliknya. Tweet itu ditulis saat Mateu Lahoz memberikan penalti kepada Madrid.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klub Tiongkok Tawar Aubameyang 150 Juta Euro, Real Madrid Kalah Saing
Liga Spanyol 4 Januari 2017, 21:44 -
Tiket Napoli vs Real Madrid Ludes Dalam Sehari
Liga Champions 4 Januari 2017, 15:38 -
Tottenham Ingatkan MU Tak Dekati Kane
Liga Inggris 4 Januari 2017, 11:47 -
Juventus Ingin Comot Danilo dari Real Madrid
Liga Spanyol 4 Januari 2017, 11:17 -
Madrid Buka Negosiasi Kontrak Masif dengan Zidane
Liga Spanyol 4 Januari 2017, 11:13
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39