Keylor Navas Absen Hingga Bulan September
Editor Bolanet | 12 Agustus 2016 22:00
Navas mengalami robek pada otot achilles pada musim lalu. Pada jeda musim ini, ia melakukan operasi untuk memulihkan kondisinya.
Berdasarkan pada sumber yang diperoleh dari Marca, Navas akan kembali bermain pada bulan September. Hanya saja, tidak disebutkan kapan tanggal pasti kiper 29 tahun sudah bisa mengawal gawang Madrid di pertandingan kompetitif.
Pada pertandingan pembuka La Liga, Madrid akan melawat ke Anoeta untuk melawan Real Socidad. Jika benar Navas masih belum bisa tampil, maka Madrid hanya memiliki dua opsi di posisi penjaga gawang yaki Kiko Casilla dan Ruben Yanez.
Meski diperkirakan baru akan bermain pada bulan September mendatang, Navas sudah mengikuti sesi latihan Madrid. Hanya saja, ia berlatih secara khusus bersama pelatih kebugaran klub Antonio Pintus. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moussa Sissoko Terus Goda Real Madrid
Liga Spanyol 11 Agustus 2016, 21:03 -
Liverpool Resmi Kontrak Jonathan Woodgate
Liga Inggris 11 Agustus 2016, 19:53 -
Jese: Saya Biasa Dibandingkan Dengan Ronaldo
Liga Spanyol 11 Agustus 2016, 17:55 -
Madrid Incar Weigl, Dortmund Mulai Siaga
Liga Spanyol 11 Agustus 2016, 15:11 -
Xavi: Guardiola Seperti Zidane di Real Madrid
Liga Spanyol 11 Agustus 2016, 12:39
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41 -
Waduh, Thiago Motta Terancam Dipecat Juventus?
Liga Italia 21 Maret 2025, 00:40 -
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40