Kepincut Kondogbia, Barca Siap Perangi Madrid
Editor Bolanet | 13 Mei 2013 12:47
Pemain muda asal Prancis itu memang tengah naik daun dan kabarnya sudah dipantau Manchester City dalam beberapa bulan terakhir. Selain itu diyakini Real Madrid dan Manchester United turut memonitor gelandang berusia 20 tahun itu.
Namun penggawa Les Bleus U-21 kabarnya lebih memilih Madrid andai harus meninggalkan Estadio Ramon Sanchez Pizjuan musim panas nanti.
Tak mau buruannya menuju kubu rival, Sport melaporkan jika Barca kini turut memantau situasi Kondogbia. Terlebih ia kabarnya sangat dikagumi oleh pelatih Blaugrana, Tito Vilanova. [initial]
(tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger: Tak Ada Kontak Dengan PSG
Liga Inggris 12 Mei 2013, 21:29 -
Rosell: Gelar La Liga Barca Spesial
Liga Spanyol 12 Mei 2013, 21:13 -
Varane Akan Jalani Operasi Lutut!
Liga Spanyol 12 Mei 2013, 20:50 -
Messi Beri Selamat Kepada Barca
Liga Spanyol 12 Mei 2013, 20:29 -
Alonso: Tak Ada Larangan Bicara di Madrid
Liga Spanyol 12 Mei 2013, 15:45
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39