Kekuatan Uang Madrid Bertekuk Lutut di Hadapan La Masia
Editor Bolanet | 23 November 2015 15:37
Sementara Benitez memilih menurunkan tiga pemain, yakni Luka Modric, Toni Kroos, dan James Rodriguez.
Hasilnya, Barcelona mampu meraih kemenangan mutlak usai terus-menerus mengekspos pertahanan Madrid dari sisi melebar, selain juga mampu menguasai bola selama 90 menit.
Menariknya, tiga dari empat pemain tengah Barcelona didapat dengan harga nol juta euro lantaran mereka (Roberto, Busquets, dan Iniesta) adalah lulusan La Masia. Sementara Rakitic dibeli dengan harga 18 juta euro dari Sevilla.
Bandingkan dengan Madrid, yang menghabiskan uang dengan total 142 juta euro untuk bisa menurunkan kombinasi Kroos, Modric, dan James di tengah. Dan yang terjadi justru Los Blancos tak kuasa menahan gempuran tim Catalan, maupun menyerang balik pertahanan Blaugrana.
Barangkali ini bisa jadi pelajaran bagi sang presiden, Florentino Perez, bahwa kehadiran pemain bintang tak selalu berbanding lurus dengan gelar juara dan prestasi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kumpulan Meme Lucu Barca Hajar Real Madrid di El Clasico
Open Play 22 November 2015, 21:51 -
Inilah Kumpulan Judul Media Dunia Ketika Barca Kubur Real Madrid
Liga Spanyol 22 November 2015, 20:22 -
Beginilah Komentar Lionel Messi Usai Gulung Real Madrid
Liga Spanyol 22 November 2015, 19:40 -
Highlights Lionel Messi di El Clasico Pasca Cedera
Open Play 22 November 2015, 19:06 -
Benitez Ungkap Kemarahan Pemain Real Madrid Usai Dihajar Barca
Liga Spanyol 22 November 2015, 17:58
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39