Kekayaan Madrid Diklaim Masih Kalah dari Guangzhou Evergrande
Editor Bolanet | 11 Maret 2016 10:40
Klaim tersebut dikeluarkan oleh kantor berita setempat, Xinhua, yang mengatakan bahwa Guangzhou kini memiliki nilai sekitar 3.000 juta euro, mengalahkan Madrid (2.920 juta euro).
Kesimpulan tersebut didapat usai membandingkan kenaikan nilai saham Guangzhou Evergrande dengan nilai kekayaan Madrid yang tercantum di daftar milik Forbes, yang menobatkan Los Blancos sebagai nomor satu di atas Barcelona dan Manchester United.
Guangzhou Evergrande tercatat sudah memenangkan lima gelar Liga Super Tiongkok secara beruntun, dan dua trofi Liga Champions Asia. Bulan lalu mereka membeli Jackson Martinez dari Atletico Madrid dengan harga 42 juta euro dan tengah ditangani Luiz Felipe Scolari, manajer yang membawa Brasil juara dunia di 2002.
Madrid kini tengah mengalami musim yang sulit, usai mereka tertahan di peringkat tiga klasemen dan tertinggal 12 angka dari Barcelona. [initial]
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Siapkan Transfer Calon Penerus Marcelo
Liga Spanyol 10 Maret 2016, 23:18 -
Demi Prestasi Tim, MU Diminta Beli Bale
Liga Inggris 10 Maret 2016, 22:15 -
Bintang PSG Sebut Madrid dan Barca Favorit
Liga Champions 10 Maret 2016, 19:20 -
Di Maria: Real Madrid Tak Butuh Saya
Liga Spanyol 10 Maret 2016, 19:15 -
Zidane Coba Yakinkan Madrid Tak Jual Ronaldo
Liga Spanyol 10 Maret 2016, 14:49
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39