'Kehadiran Ronaldo Tak Diinginkan Presiden Madrid'
Editor Bolanet | 23 Maret 2013 14:40
Ronaldo bergabung dengan Los Blancos pada Juni 2009, dengan rekor bandrol transfer sebesar 80 juta euro. Kala itu, Perez baru saja menduduki jabatan presiden untuk kali kedua, setelah sebelumnya sempat menjabat posisi serupa.
Kendati sosok kapten timnas itu mendatangkan keuntungan secara finansial bagi klub, namun hal itu tidak mampu mengubah kesan yang dimiliki Perez. Hal itu seperti dituturkan Calderon, yang mengakui Perez tak menginginkan kehadiran Ronaldo di skuad timnya.
Florentino Perez ingin menghentikan proses pembelian Ronaldo. Ketika ia menjadi presiden, ia menemukan bahwa Ronaldo telah bergabung, ungkap Calderon.
Saya tahu ia ingin menghentikannya, namun Jorge Valdano dan Jose Angel Sanchez meyakinkan untuk tidak melakukannya. Mereka berkata bahwa Perez sangat marah. Ia tampak tidak menyambut hal ini, dan Ronaldo mengetahuinya. Itu mungkin menjadi sumber masalah mereka.
Perbedaan di antara kedua sosok penting di Santiago Bernabeu itu dinilai sebagai sumber masalah, yang sekaligus memunculkan isu bahwa Ronaldo bakal hengkang di akhir musim ini. (tlb/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Valdano Minta FIFA Bereaksi Terhadap Mourinho
Piala Dunia 22 Maret 2013, 22:44 -
CR7 Jadi 'Provokator' Perang Israel dan Palestina
Bolatainment 22 Maret 2013, 17:45 -
Cinta Madrid, De Gea Ogah ke Barca
Liga Spanyol 22 Maret 2013, 16:21 -
Gotze di Antara Real Madrid, Barcelona dan MU
Liga Champions 22 Maret 2013, 15:10 -
Villa: Del Bosque di Atas Level Mourinho
Piala Dunia 22 Maret 2013, 14:30
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39