Kebijakan Rotasi Tata Martino Bikin Fabregas Frustrasi
Editor Bolanet | 11 November 2013 20:22
Fabregas yang merupakan pemain timnas Spanyol tersebut menilai, dirinya tak bisa memastikan dan memprediksi dirinya bakal terus bermain sejak awal atau tidak. Pasalnya, meskipun tahu dirinya bermain baik, belum tentu namanya masuk dalam starting line up di laga selanjutnya.
Saya tahu siapa saja line up pilihan pelatih, dan saya tidak ada di dalamnya. Saya telah bermain baik saat menghadapi Celta Vigo, tapi kemudian saya tak bermain di dua laga selanjutnya. Itu sangat mengganggu saya, ujarnya.
Melihat performa Fabregas saat mencetak dua gol ke gawang Betis pekan lalu serta torehan tujuh assist di La Liga musim ini, beranikah Tata Martino memainkan Fabregas sejak menit awal? Menarik dinanti.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terkait Juve dan Arsenal, Griezmann Ogah Tanggapi Rumor
Liga Spanyol 10 November 2013, 22:22 -
Highlights La Liga: Espanyol 1-3 Sevilla
Open Play 10 November 2013, 20:43 -
Diego Lopez: Serangan Real Madrid Berbahaya
Liga Spanyol 10 November 2013, 20:28 -
Ancelotti: Pemain Cadangan Juga Penting Bagi Madrid
Liga Spanyol 10 November 2013, 20:14 -
Riquelme: Barcelona Tak Butuh Pelatih
Liga Spanyol 10 November 2013, 19:52
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39