Kebahagian dan Harapan Varane Usai Pulih Dari Cedera
Editor Bolanet | 12 Februari 2014 17:35
Seperti diketahui, laga melawan Atleti dini hari tadi merupakan laga Varane yang pertama sejak mengalami cedera lutut bulan November tahun lalu. Pada laga tersebut, Varane dipercaya untuk bermain penuh selama 90 menit.
Saya merasa luar biasa. Adalah luar biasa dapat kembali ke lapangan setelah sekian lama absen, ujar Varane.
Pada kesempatan tersebut, Varane juga mengakui bahwa dia masih akan menanti kondisi cederanya dan akan berusaha lebih keras untuk dapat terus bermain di tiap pertandingan.
Kami akan melihat bagaimana kondisi lutut saya selama beberapa hari ke depan. Saya tidak punya masalah selama laga dan saya telah berlatih keras untuk mencapai titik ini, tambah pemain 20 tahun tersebut.
Sejauh ini saya bermain di satu pertandingan dan kami akan melihat apakah saya dapat memainkan dua laga berturut-turut. Tim membutuhkan semua pemain dan kami harus siap jika kami ingin memenangkan gelar, tandasnya.
Pada laga tersebut, Real Madrid meraih kemenangan lewat dua gol penalti dari Cristiano Ronaldo. Hasil ini membawa Los Blancos menggenggam satu tiket partai final. (gl/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carlos: Seedorf Pelatih Yang Bagus
Liga Italia 11 Februari 2014, 23:22 -
Gurpegui: Ronaldo Buat Hidup Saya Susah
Liga Spanyol 11 Februari 2014, 15:47 -
Ancelotti Bicara Soal Peluang Kembali ke Italia
Liga Italia 11 Februari 2014, 15:47 -
Ancelotti: Saat Tidak Cedera, Varane Adalah Bek Sempurna
Liga Spanyol 11 Februari 2014, 15:07 -
Jatah Hak Siar Televisi Madrid dan Barca Terancam Dipangkas
Bolatainment 11 Februari 2014, 14:17
LATEST UPDATE
-
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39