Karanka: Messi Dan Ronaldo Saling Mengalahkan
Editor Bolanet | 12 Desember 2012 18:30
Messi baru saja melewati rekor 85 gol Gerd Muller akhir pekan lalu. Sementara itu, Ronaldo menjadi figur kunci gelar juara La Liga Real Madrid yang bertabur rekor musim lalu.
Mereka berasal dari galaksi lain dan saling memberi satu sama lain. Yang satu memecahkan rekor, dan kemudian pemain lainnya lebih baik lagi musim depannya. Klub yang memiliki Messi dan Ronaldo sangat beruntung bisa memaksimalkan talenta mereka, ujar Karanka.
Musim lalu Messi dan Ronaldo melaju berdua dalam daftar pencetak gol terbanyak di La Liga. yang musim lalu cuma 'mengintip' kini sudah mulai menunjukkan kemampuannya dengan ikut dalam persaingan El Pichichi.
Ronaldo dan Messi saat ini sama-sama masuk dalam tiga besar nominasi Ballon d'Or. Andres Iniesta menyusul di belakang keduanya dalam ajang penghargaan pemain paling bergengsi itu. (sw/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Casillas Ingin Barca Kalah Lawan Atletico
Liga Spanyol 11 Desember 2012, 22:51 -
Atletico Madrid Pagari Falcao Senilai €60 Juta
Liga Spanyol 11 Desember 2012, 15:45 -
Pepe: Dirugikan Wasit Tak Membuat Madrid Lemah
Liga Spanyol 11 Desember 2012, 13:47 -
Falcao Pilih Menyebrang ke Bernabeu?
Liga Spanyol 11 Desember 2012, 12:40 -
Kaka Jadi Target Utama Galatasaray
Liga Spanyol 11 Desember 2012, 10:40
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39