Kalahkan Las Palmas, Vallejo Puas Dengan Permainan Real Madrid
Afdholud Dzikry | 6 November 2017 11:06
Bola.net - - Pemain muda Real Madrid, Jesus Vallejo mengatakan bahwa timnya bermain bagus saat menang melawan Las Palmas.
Bermain melawan Las Palmas di Santiago Bernabeu, Los Blancos tampil meyakinkan dan menang tiga gol tanpa balas lewat aksi Casemiro, Asensio dan Isco. Kemenangan penting setelah dua kekalahan beruntun di dua pertandingan sebelumnya.
Usai pertandingan tersebut, Vallejo mengatakan bahwa timnya telah menunjukkan permainan yang bagus dan menunjukkan bahwa mereka tak kehilangan kepercayaan diri setelah dua kekalahan beruntun sebelumnya.
Sebagai sebuah tim kami menunjukkan bahwa kami tahu apa yang kami perlu lakukan sepanjang waktu dan kami pergi dengan memberikan segalanya untuk kemenangan ini, ujarnya.
Kami semakin lebih baik selama pertandingan berjalan, sambungnya.
Di babak kedua kami memainkan bola dengan baik dan puncaknya ketika kami mencetak gol. Kami juga membuat lawan kelelahan untuk menempatkan permainan di luar kemampuan mereka, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Messi Larang Aguero Gabung Real Madrid
Liga Spanyol 5 November 2017, 16:47 -
Dikaitkan dengan Real Madrid, Ini Kata Pochettino
Liga Inggris 5 November 2017, 09:22 -
Zidane: Real Madrid Tak Bermain Buruk
Liga Spanyol 5 November 2017, 03:50 -
Zidane Tak Menyesal Buang Morata dan James Rodriguez
Liga Spanyol 5 November 2017, 03:30 -
Bukan Titik Terendah di Karir Zidane
Liga Spanyol 5 November 2017, 03:02
LATEST UPDATE
-
3 Bek Tengah Timnas Indonesia Kurang Padu, Ada Kendala Apa Kah?
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:15 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09
-
Alasan Sebenarnya Arsenal Jual Thierry Henry ke Barcelona
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39