Kalah Lagi, Busquets Minta Barca Tak Panik
Editor Bolanet | 2 Desember 2013 07:23
- Barcelona kembali keok. Usai ditaklukkan 2-1 oleh Ajax Amsterdam di Liga Champions pekan lalu. Tim kembali harus menyerah 1-0 di tangan Athletic Bilbao dengan skor tipis 1-0. Meski demikian, Sergio Busquets meminta timnya untuk tidak panik.
Di babak kedua, mereka melakukan tekanan dengan lebih baik. Kami bukan tim yang bisa bermain seperti Athletic, dalam intensitas tinggi, namun kami memiliki kekuatan yang bisa diandalkan. Kami tidak boleh panik, jelasnya pada reporter tak lama begitu laga berakhir.
Kami harus segere melupakan ini, memenangkan laga yang tersisa di akhir tahun dan belajar dari hal positif yang bisa diambil dari kesalahan ini, tutup Busquets.
Kekalahan membuat Barcelona kini memiliki poin yang sama dengan Atletico Madrid di peringkat kedua. Mereka sama-sama mengoleksi 40 poin. Selain itu, Real Madrid juga merasakan keuntungan karena mereka kini hanya berselisih 3 poin dengan penguasa klasemen itu. [initial]
(gl/rer)
Di babak kedua, mereka melakukan tekanan dengan lebih baik. Kami bukan tim yang bisa bermain seperti Athletic, dalam intensitas tinggi, namun kami memiliki kekuatan yang bisa diandalkan. Kami tidak boleh panik, jelasnya pada reporter tak lama begitu laga berakhir.
Kami harus segere melupakan ini, memenangkan laga yang tersisa di akhir tahun dan belajar dari hal positif yang bisa diambil dari kesalahan ini, tutup Busquets.
Kekalahan membuat Barcelona kini memiliki poin yang sama dengan Atletico Madrid di peringkat kedua. Mereka sama-sama mengoleksi 40 poin. Selain itu, Real Madrid juga merasakan keuntungan karena mereka kini hanya berselisih 3 poin dengan penguasa klasemen itu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Coba Jajaki Datangkan Garay
Liga Italia 1 Desember 2013, 10:46 -
Mayoritas Fans Madrid Tentang Penjualan Ramos
Liga Spanyol 1 Desember 2013, 06:30 -
Reus dan Reina Puncaki Daftar Belanja Barca
Liga Spanyol 1 Desember 2013, 04:20 -
Sabella: Saya Harap Cedera Messi Tak Ganggu Piala Dunia
Piala Dunia 1 Desember 2013, 02:58 -
Sabella: Ballon d'Or Saya Pilih Messi, Baru Ronaldo
Liga Champions 1 Desember 2013, 02:52
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39