Kalah di El Clasico, Ronaldo 'Dihibur' di Portugal
Editor Bolanet | 24 Maret 2015 05:13
Santos juga tidak khawatir dengan kinerja Ronaldo bagi timnas Portugal. Menurutnya, berita mengenai penurunan kinerja Ronaldo terlalu dibesar-besarkan.
Performa Ronaldo sama sekali tidak membuat saya khawatir. Semuanya selalu dibesar-besarkan ketika kita membicarakan pemain terbaik dunia, cetus Santos kepada Marca.
Santos juga mengingatkan bahwa untuk pemain sekelas Ronaldo, melakukan hal biasa saja tidak akan cukup. Ronaldo selalu dituntut untuk melakukan hal-hal yang luar biasa.
Semua hal yang dilakukan Ronaldo, jika tidak sangat hebat, pasti akan mendapatkan kritikan. Tapi sejujurnya bagi saya sangat sulit untuk mempertanyakan kemampuan pemain terbaik dunia seperti dia. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Dikalahkan Barca, Madridista Serang Mobil Bale
Open Play 23 Maret 2015, 20:12 -
Mascherano: Kami Memberikan Madrid Terlalu Banyak Ruang
Liga Spanyol 23 Maret 2015, 18:06 -
Rakitic Akui Istirahat Babak Pertama 'Selamatkan' Barca
Liga Spanyol 23 Maret 2015, 17:47 -
Mascherano Bahagia Barca Kalahkan Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2015, 17:45 -
Modric: Gol Kedua Barca Bunuh Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2015, 17:31
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23