Kaki Messi Masih Belum Sanggup Menembak
Editor Bolanet | 16 November 2015 06:45
Dalam sesi latihan hari Sabtu, Messi menjalani latihan bersama pelatih fitnes Barca; Edward Pons. Messi menjalani latihan dengan dan tanpa bola. Pons ingin tahu kondisi terkini llutut kaki kiri Messi.
Menurut Sport, Messi masih belum bisa melepas tembakan dengan kaki dominannya itu. Meski sudah bisa berlatih dengan bola sejak beberapa hari lalu, Messi masih belum bisa menggunakan kaki kirinya untuk melakukan sentuhan akhir yang mematikan.
Namun sebenarnya situasi ini sudah diduga pelatih Barca. Pasalnya, kondisi Messi masih sesuai dengan perkiraan mereka. La Pulga awalnya memang sudah diragukan akan bisa tampil dalam pertandingan El Clasico nanti.
Prioritas Barca saat ini adalah mengembalikan kebugaran Messi sepenuhnya. Namun jika memang dipaksakan, Messi akan bisa tampil di Santiago Bernabeu nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabregas Bersedia Khianati Barca dan Gabung Madrid
Liga Spanyol 15 November 2015, 23:42 -
Pemain Lain Libur, Ronaldo Tetap Berlatih Jelang El Clasico
Liga Spanyol 15 November 2015, 23:23 -
Bellerin Sebut Monreal Sebagai Salah Satu Yang Terbaik
Liga Inggris 15 November 2015, 19:01 -
Berharap Bangkit, Fabregas Minta Chelsea Contoh Barca
Liga Inggris 15 November 2015, 18:31 -
Inilah 5 Tragedi Teror Bom yang Mengguncang Jagat Sepakbola
Editorial 15 November 2015, 16:53
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39