Juventus Masih Kejar Mascherano
Editor Bolanet | 14 Juni 2016 14:46
Juara Italia tersebut rupanya masih belum hilang minat untuk mengamankan servis pemain Argentina, yang sebelumnya sempat mengatakan kecewa dengan bagaimana Barcelona memperlakukan dirinya terkait skandal penggelapan pajak yang mengaitkan namanya di Spanyol.
Menurut laporan yang diturunkan oleh TuttoMercatoWeb, Juventus tidak ingin membayar klausul pembatalan kontrak sang pemain, dan juga evaluasi Barcelona terhadap Mascherano, yang nilainya diperkirakan mencapai 40 juta euro.
Sebaliknya, Mascherano diperkirakan akan menggelar negosiasi dengan Barcelona usai selesai membela Argentina di Copa America Centenario. Mantan bintang Liverpool itu berharap klub Spanyol akan memberinya izin untuk memulai karir baru di tempat lain, setelah beberapa musim terakhir berada di Camp Nou.
Hingga kini, Barcelona sudah dipastikan kehilangan dua pemainnya di bursa musim panas. Dani Alves memutuskan untuk tidak melanjutkan karirnya di Barca, sementara Marc Bartra sudah menerima tawaran dari Borussia Dortmund. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Axel Witsel, Dibutuhkan AS Roma Tapi Susah Terbeli
Liga Italia 13 Juni 2016, 20:00 -
Tiga Tim Berebut Jasa Simone Padoin
Liga Italia 13 Juni 2016, 18:45 -
Gagal ke Juventus, Penyesalan Terbesar Valon Behrami
Liga Italia 13 Juni 2016, 15:45 -
Pjanic Resmi Tes Medis di Juventus
Liga Italia 13 Juni 2016, 15:40 -
Barca Incar Bintang Muda Brasil Milik Palmeiras
Liga Spanyol 13 Juni 2016, 14:49
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39