Juanfran: Tak Pernah Mudah Bersaing Dengan Real Madrid dan Barcelona
Editor Bolanet | 22 Desember 2014 22:32
Tiga poin dari jornada 16 itu membuat Los Colchoneros memiliki perbedaan tiga poin dengan dan empat poin dengan Real Madrid di klasemen sementara.
Sementara itu bek kanan Atleti, menilai kemenangan atas Los Leones bisa menjadi pijakan untuk melanjutkan perjuangan di tahun 2015.
Saya selalu mengatakan tak mudah untuk berkompetisi dengan Real Madrid dan Barca. Kami harus tetap menjadi diri kami sendiri, bermain sebagai tim dan selalu memberikan kebahagiaan pada Atletico dan membuat fans bangga.
Saya rasa fans merasa bangga karena mereka melihat Atletico Madrid sebagai tim kesayangannya selalu berkompetisi dengan yang terbaik. terangnya dikutip fourfourtwo.com.
Atleti akan membuka jornada 17 pada tanggal 3 Januari mendatang dengan menjamu Levante. (fft/dct)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
2015, Ronaldo Incar Trofi Liga Champions Lagi
Liga Champions 21 Desember 2014, 22:34 -
Casillas Ikut Senang Ramos Cetak Gol Kemenangan Madrid
Liga Spanyol 21 Desember 2014, 20:06 -
Casillas: Ini Tahun Yang Tak Akan Terlupakan
Liga Spanyol 21 Desember 2014, 19:45 -
Casillas Bahagia Jalani 700 Laga
Liga Spanyol 21 Desember 2014, 19:18 -
James: Saya Ingin di Madrid Selama Bertahun-tahun
Liga Spanyol 21 Desember 2014, 18:52
LATEST UPDATE
-
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40