Jordi Alba: Saat Barca Menang, Wasit Selalu Jadi Alasan
Editor Bolanet | 1 Maret 2014 15:40
Sebaliknya, Alba lantas menambahkan bahwa di saat timnya menang, kritikan pun akan tetap muncul. Tuduhan yang sering kali muncul adalah Barca dianggap meraih kemenangan dengan cara kotor.
Selalu seperti itu. Di mata mereka, Barca tak pernah meraih kemenangan dengan bersih dan adil. Selalu saja wasit atau kualitas lawan menjadi alasan. Orang-orang selalu mencari alasan, jawab Alba seperti dilansir Football Espana.
Sejujurnya, kami tak peduli dengan hal-hal semacam itu. Skuat kami cukup tenang dan menutup telinga atas kritikan yang datang setiap harinya.
Para pemain Barca memang kerap bersuara lantang dalam beberapa hari terakhir untuk menjawab kritikan yang dialamatkan kepada klub. Pelatih Gerardo Martino menjadi sasaran tembak utama setelah secara terbuka mengakui ia salah strategi dalam laga kontra Sociedad.[initial]
Baca Juga
- Alba: Barca Dikritik Seolah Sedang Terpuruk di Papan Tengah
- Adriano: Kritik Terhadap Barca Memang Menyakitkan
- Xavi: Barca Harus Ambil Keuntungan Dari El Derbi Madrileno
- Simeone: Real dan Barca Ditakuti Gara-Gara Media
- Busquets: Sekarang Dicaci Besok Dipuji, Sudah Biasa
- 'Messi Tak Mungkin Selamanya Bermain Bagus'
- Kocak, Neymar dan Anaknya Lakukan Juggling Dengan Jeruk
- Neymar: Barca Memenangkan Segalanya, Tapi Tetap Rendah Hati
- Busquets: Jumpa Bayern Lagi Akan Sangat Menyenangkan
- Agen: Seharusnya Neymar Gabung Klub Selain Barca
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Perpanjang Kontrak Pique
Liga Spanyol 28 Februari 2014, 21:36 -
Buru Kiper, Madrid-Barca Incar Pemain Asal Inggris
Liga Italia 28 Februari 2014, 21:02 -
Raul Ingin Ajak Xavi Bermain di Qatar
Liga Spanyol 28 Februari 2014, 20:31 -
Maxwell: Neymar Pantas Bela Barca
Liga Champions 28 Februari 2014, 18:30 -
Keok di Sociedad, Messi Kecewa
Liga Spanyol 28 Februari 2014, 15:53
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39