Jordi Alba Diusir, Barca Tak Kritik Wasit
Editor Bolanet | 26 April 2015 20:17
Kartu merah itu cukup kontroversial lantaran datang dari dua kartu kuning cepat. Sergio Busquets dan Jordi Alba sendiri sudah menyatakan rasa kesal mereka terhadap keputusan wasit itu. Namun Bartomeu tidak berniat mengkritik Lahoz.
Kami ingin mengirim pesan dewasa. Saya tak tahu apa yang terjadi antara Mateu dengan Jordi. Mereka cukup jauh dan nampak terlibat pembicaraan. Saya takingin mengkritik wasit, terang Bartomeu kepada Canal Plus.
Bartomeu juga mengatakan bahwa Espanyol adalah tim yang kuat. Secara umum, Bartomeu puas dengan penampilan Barcelona sepanjang pertandingan.
Espanyol adalah rival yang kuat. Kami bermain sangat bagus pada babak pertama dan bermain dewasa pada babak kedua. Kami berhasil mengendalikan pertandingan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights La Liga: Espanyol 0 vs 2 Barcelona
Open Play 25 April 2015, 23:32 -
Hasil Pertandingan: Espanyol 0 vs 2 Barcelona
Liga Spanyol 25 April 2015, 22:56 -
Betah di Inggris, Manajer Ini Bakal Tolak Barcelona
Liga Inggris 25 April 2015, 19:51 -
Ini Jurus Liverpool Agar Kovacic Tak Dicaplok Barcelona
Liga Inggris 25 April 2015, 18:39 -
Rekor Ampuh Bayern di Camp Nou
Liga Champions 25 April 2015, 17:00
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39