Jordi Alba: Barca dan Madrid Selalu Dukung Timnas
Editor Bolanet | 12 Agustus 2012 17:00
Alba adalah anggota timnas Spanyol yang kembali menjadi raja Eropa di gelaran Euro 2012. Setelah Euro usai, Alba menjadi bagian La Rojita yang gagal total di Olimpiade London.
KIni, Spanyol telah menjadwalkan pertandingan internasional. Masalah muncul ketika banyak pemain Barcelona yang tak dipanggil oleh Vicente Del Bosque. Alba mengaku menyerahkan semuanya kepada sang pelatih.
Saya belum bicara dengan Del Bosque. Namun pemilihan pemain murni keputusannya. Tapi sejauh ini semua orang sudah tahu bahwa para pemain Real Madrid dan Barcelona selalu memberikan yang terbaik untuk timnas Spanyol, ucap Alba.
Alba juga menyatakan kesiapannya dalam menyambut pertandingan El Clasico pertamanya. Alba sadar akan tekanan besar yang menyelimuti setiap laga El Clasico. Namun dia memastikan bahwa mentalnya tak akan terpengaruh oleh perang urat syaraf yang ada. (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dipanggil Timnas Prancis, Varane Berutang Madrid
Piala Eropa 11 Agustus 2012, 17:30 -
Mou Sanjung Spirit Para Pemain Real Madrid
Liga Spanyol 11 Agustus 2012, 17:00 -
Ambisi Di Maria Rengkuh Semua Gelar Bagi Madrid
Liga Spanyol 11 Agustus 2012, 16:15 -
Kaka Siap Turun Gaji, Madrid Bergeming
Liga Spanyol 11 Agustus 2012, 12:30 -
Mourinho: Timnas Portugal Telah Menunggu Saya
Bola Dunia Lainnya 11 Agustus 2012, 00:38
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39