John Stones Akan Gabung Barcelona?
Editor Bolanet | 29 November 2015 19:06
Sebagaimana ditulis The Sun, Stones menghabiskan beberapa jam setiap minggu untuk belajar bahasa Spanyol. Ini menjadi kabar baik untuk Barcelona jika tertarik mendapatkannya.
Bek Barca, Gerard Pique, pernah mengungkapkan ketertarikan pada pemain yang memiliki banderol kira-kira 40 juta pound ini. Menurutnya, Stones adalah pemain muda yang pantas masuk dalam tim terbaik di dunia versinya.
Stones sendiri pernah dirayu selama bursa transfer bulan Januari lalu dengan proposal senilai 37 juta pounds. Meskipun penawaran itu cukup mahal, namun Everton masih menolak. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi Sociedad, Barcelona Kembali Diperkuat Mascherano
Bola Indonesia 28 November 2015, 18:18 -
Enrique Terkejut Busquets Tak Masuk Daftar Pemain Terbaik
Liga Spanyol 28 November 2015, 18:00 -
Enrique: Messi Belum 100%, Tapi Sudah Bisa Buat Perbedaan
Liga Spanyol 28 November 2015, 16:51 -
Messi Kalah Dari Ronaldo Dalam Urusan Terlibat Gol di Liga Champions
Liga Champions 28 November 2015, 16:21 -
Liga Spanyol 28 November 2015, 15:38
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39