Jika Tidak di Barca, Messi Pensiun di Tiongkok
Asad Arifin | 15 Juni 2017 17:09
Bola.net - - Ferran Soriano menilai bahwa Lionel Messi akan mengakhiri karir profesionalnya sebagai pemain di . CEO Manchester City ini yakin bahwa Messi tidak akan meninggalkan Barca untuk bermain di klub Eropa lain.
Seandainya memang tidak bisa pensiun di Barca, maka Soriano memperkirakan bahwa Messi akan pensiun di Tiongkok atau di Amerika Serikat.
Soriano sendiri bukan sosok yang asing dengan Messi. Ia kenal bagi dengan mega bintang asal Argentina. Pasalnya, Soriano pernah memiliki jabatan sebagai Wakil Presiden di Barca pada periode tahun 2003 hingga 2008 yang lalu.
Saya mengenal Messi dengan sangat baik, dia dan juga keluarganya adalah teman baik saya. Messi sangat bahagia berada di Barcelona dan akan menjalani seluruh sisa hidupnya di sana, kata Soriano dikutip dari Marca.
Saya rasa dia akan menyelesaikan karirnya sebagai pemain di Barcelona, jika tidak, maka kemungkinan dia bisa bermain di Amerika Serikat atau di Tiongkok, sambungnya.
Messi sendiri saat ini masih belum meneken kontrak baru dengan Barca. Negosiasi sudah berjalan cukup yaitu sejak musim lalu dan hingga kini masih belum ada kesepakatan. Tapi, pihak Barca cukup optimis Messi akan terus bertahan hingga pensiun.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Tetapkan Deadline untuk Kontrak Iniesta
Liga Spanyol 14 Juni 2017, 22:36 -
Ronaldo, 13 Gol Final Untuk Real Madrid
Liga Champions 14 Juni 2017, 12:53 -
Barcelona Terdepan di Perburuan Semedo
Liga Spanyol 14 Juni 2017, 10:30 -
Verratti Terancam Lepas, PSG Juga Lirik Nainggolan
Liga Italia 14 Juni 2017, 10:02 -
Ousmane Dembele Akui Sudah Bicara Dengan Direktur Barca
Liga Champions 14 Juni 2017, 09:48
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39