Jika El Clasico Batal, Teroris Yang Menang
Editor Bolanet | 19 November 2015 07:05
Pertandingan antara melawan dan laga melawan batal digelar karena alasan keamanan. Ada indikasi serangan teroris terhadap dua pertandingan besar itu.
Karena akhir pekan nanti La Liga akan menggelar El Clasico, kekhawatiran serupa juga muncul. Namun pihak penyelenggara tetap tegas menggelar laga itu. Salah satu alasannya disampaikan oleh Jaume Roures, Presiden Mediapro yang punya hak siar laga itu.
Jika kami batalkan pertandingannya, maka teroris yang akan menang. Para teroris itu telah berhasil menghentikan 80 ribu orang untuk berkumpul bersama, terang Roures kepada Marca.
El Clasico kali ini akan mendapatkan pengamanan super ketat. Tak kurang dari 1.500 polisi Madrid dipersiapkan untuk mengamankan pertandingan besar itu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Tes Positif, Navas Turun di Laga El Clasico?
Liga Spanyol 18 November 2015, 23:44 -
Benarkah Ronaldo Akan Temui Anak Korban Bom di Beirut Ini?
Bolatainment 18 November 2015, 23:20 -
Suarez Punya Kenangan Manis Hadapi Madrid di Bernabeu
Liga Spanyol 18 November 2015, 20:02 -
Pantaskah Neymar Jadi 'Ancaman Serius' Dominasi Ronaldo-Messi?
Editorial 18 November 2015, 15:33 -
Suarez: Sulit Bermain di Bernabeu
Liga Spanyol 18 November 2015, 15:10
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39