Jelang Lawan Vigo, Ancelotti Sebut Kondisi Madrid Bagus
Editor Bolanet | 26 April 2015 05:40
Hal tersebut diungkap sang manajer, berkaca pada hasil yang baru diraih oleh Madrid di Liga Champions. Mereka menang 1-0 atas Atletico Madrid di leg kedua babak delapan besar pekan ini dan memastikan diri maju ke semifinal.
Tim tengah berada dalam kondisi bagus dan lolos ke semifinal sangat penting. Setelah pertandingan tersebut, kami akan berusaha mengembalikan stamina kami ke bentuk maksimal dan kembali bermain di liga dengan antusiasme tinggi, tutur Ancelotti pada AS.
Besok akan jadi laga yang berat. Celta tengah bermain dengan baik, amat dinamis dan akan sulit bagi kami untuk menang, pungkasnya.
Madrid saat ini masih berada di peringkat dua klasemen di bawah Barcelona. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Wales Sebut Bale Kembali 10 Hari Lagi
Liga Spanyol 25 April 2015, 22:40 -
Banyak Pemain Kecewa Jatah Bermain Kurang, Ini Kata Ancelotti
Liga Spanyol 25 April 2015, 22:20 -
Benzema dan Bale Siap Comeback di Semifinal Champions
Liga Spanyol 25 April 2015, 22:00 -
Abaikan Aturan, Ronaldo dan Marcelo Main Tenis dengan Kepala
Open Play 25 April 2015, 21:51 -
Zambrotta Kenang Kemenangan Historis Juventus Atas Madrid
Liga Champions 25 April 2015, 20:50
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39