Jelang Derby Madrid, Casillas Kobarkan Semangat Juara Eropa
Editor Bolanet | 11 April 2015 11:57
Madrid menjadi juara dengan mengalahkan tim sekota mereka tersebut di final yang digelar di Lisbon, dengan skor 4-1, di tahun 2014 silam. Casillas, yang tahu bahwa laga melawan Atletico selalu sulit, ingin timnya menjadikan laga final sebagai motivasi untuk kembali mengulang hal yang sama musim ini.
Kami sebelumnya terus berjuang keras dan kesulitan ketika melawn mereka, namun kami ingin lolos, tutur Casillas pada Marca.
Kami sangat ingin bisa sukses mempertahankan gelar juara yang kami menangkan tahun lalu di Lisbon. Namun untuk bisa melakukan hal tersebut, anda harus bisa terlebih dahulu masuk ke final di Berlin, sesuatu yang amat menarik perhatian kami, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Banding Diterima, Ronaldo Bisa Tampil Lawan Eibar
Liga Spanyol 10 April 2015, 18:16 -
Preview & Prediksi La Liga: Real Madrid vs Eibar
Liga Spanyol 10 April 2015, 15:42 -
Data dan Fakta La Liga: Real Madrid vs Eibar
Liga Spanyol 10 April 2015, 15:38 -
Moncer di Madrid, James Mengkilap Bagai Emas
Liga Spanyol 10 April 2015, 15:16 -
Buat Madrid Tanpa Ronaldo, Amaya Kini Bisa Coret Bale
Liga Spanyol 10 April 2015, 15:07
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39