Jelang Clasico, Isco Juga Cedera
Editor Bolanet | 12 November 2015 07:47
Sosok berusia 23 tahun, yang sudah mengantongi 11 caps, masuk skuat La Roja untuk pertandingan uji coba melawan Inggris dan Belgia.
Namun demikian, usai merasakan sakit kala berlatih pekan ini, sang gelandang dipaksa untuk menerima kenyataan bahwa ia tidak akan bisa bermain membela negaranya di jeda Internasional kali ini.
Isco menjalani sesi latihan terpisah dari tim lainnya, karena rasa sakit yang ia rasakan kala sedang berlatih, demikian menurut pernyataan RFEF.
Usai menjalani serangkaian tes medis dan melihat hasilnya, dan berkonsultasi dengan klub, Isco diputuskan harus meninggalkan pemusatan latihan tim nasional.
Kabar ini tentu buruk bagi Madrid, yang akan menghadapi Barcelona pada 21 November mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terungkap, Hanya Madrid Yang Coba Tawar Neymar
Liga Spanyol 11 November 2015, 22:47 -
Pique: Barca atau Real Madrid Tak Akan Juara di Premier League
Liga Inggris 11 November 2015, 20:46 -
Madrid Rayu Arsenal Beli Jese Rodriguez
Liga Inggris 11 November 2015, 15:20 -
Dikritik Benitez, Ruang Ganti Madrid Memanas
Liga Spanyol 11 November 2015, 15:10 -
PM Spanyol Ingin Ronaldo Menangkan Ballon d'Or
Liga Spanyol 11 November 2015, 15:05
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39