James Rodriguez Takkan Tinggalkan Madrid
Editor Bolanet | 13 Mei 2016 06:38
Spekulasi yang beredar belakangan ini menyebutkan bahwa pemain Kolombia bakal hengkang dari Bernabeu di akhir musim, usai kesulitan menembus tim inti secara reguler di musim kompetisi kali ini.
Namun demikian, laporan yang diturunkan AS mengklaim bahwa sang pemain belum lama ini sudah menemui presiden Florentino Perez. Dan sosok berusia 24 tahun mendapat kepastian bahwa ia masih merupakan anggota kunci dari skuat inti Los Blancos.
Laporan yang sama mengatakan bahwa Zinedine Zidane masih ingin mempertahankan Rodriguez setidaknya untuk satu musim mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
James Rodriguez Gagal Pindah ke Juventus
Liga Spanyol 12 Mei 2016, 18:09 -
City dan Bayern Coba Goda Carvajal Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 12 Mei 2016, 15:08 -
Gelar La Liga, Messi Bisa Pecundangi Ronaldo 5-1
Liga Spanyol 12 Mei 2016, 15:03 -
Absen Lawan Liverpool, Courtois Terserang Virus
Liga Inggris 12 Mei 2016, 11:40 -
Jese: Belum Waktunya Madrid Pikirkan Final
Liga Spanyol 12 Mei 2016, 11:33
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39