James Kecewa Ronaldo Tak Dapat Penalti
Editor Bolanet | 9 April 2015 06:35
Pada menit ke-50, Ronaldo mengejar umpan jauh dari James. Ronaldo berhasil menguasai bola, melakukan cutback dan kemudian diganjal oleh Antonio Amaya.
Bukannya menunjuk titik putih, wasit Mario Melero Lopez malah memberikan kartu kuning kepada Ronaldo. James menilai bahwa insiden itu harusnya berbuah penalti untuk Madrid.
Insiden itu sudah jelas harusnya diganjar penalti. Itu adalah insiden penalti yang besar. Untungnya, insiden itu tidak memberikan pengaruh besar kepada pertandingan. Tapi tetap saja, itu sudah jelas penalti, sesal James seperti dilansir Football Espana.
Ronaldo dan James akhirnya mampu menjadi pembeda bagi Real Madrid. Keduanya masing-masing mencetak satu gol untuk membawa Madrid menang 2-0. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tambah Full-Back Baru, Arsenal Incar Arbeloa?
Liga Inggris 8 April 2015, 22:49 -
Sergio Ramos Belum Terburu-Buru Bahas Kontrak baru
Liga Spanyol 8 April 2015, 22:29 -
Sergio Ramos Bantah Akan Gabung Bayern Munich
Liga Spanyol 8 April 2015, 22:09 -
Bale Masuk, Inilah Skuat Real Madrid Lawan Rayo Vallecano
Liga Spanyol 8 April 2015, 20:36 -
Zidane: Ronaldo Berambisi Selalu di Level Atas
Liga Spanyol 8 April 2015, 19:42
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 22:54 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:51 -
Hasil Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Skor 1-0
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:43 -
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10