James dan Ramos Mulai Asah Ball Feeling di Madrid
Editor Bolanet | 5 Maret 2015 14:25
Dua pemain yang sebelumnya hanya berlatih di gym, dan Karim Benzema, sudah kembali bergabung dengan pemain inti lainnya, dalam sesi latihan yang langsung dipimpin oleh Carlo Ancelotti.
Latihan yang digelar jelang lawatan ke San Mames tersebut juga dihadiri oleh beberapa bintang Madrid lain seperti Martin Odegaard dan Sami Khedira. Sementara nama-nama seperti Cristiano Ronaldo, Dani Carvajal, dan Pepe, terus berlatih di gym.
Dua pemain yang sedang menjalani proses pemulihan cedera, Sergio Ramos dan James Rodriguez, sudah mulai kembali berlatih di lapangan terbuka. Disebutkan bahwa kedua pemain tersebut bahkan sudah mulai melakukan kontak dengan bola.
Madrid sendiri hingga saat ini masih unggul dua poin dari di puncak klasemen sementara La Liga. [initial]
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kerap Dicemooh Madridista, Ketajaman Bale Menurun
Liga Spanyol 4 Maret 2015, 21:49 -
Barcelona Minta Final Copa del Rey Digelar di Bernabeu
Liga Spanyol 4 Maret 2015, 16:52 -
Dambakan Isco, City Siap Ceraikan Nasri
Liga Inggris 4 Maret 2015, 15:48 -
Mayoritas Fans Real Madrid Pilih 4-4-2 Ketimbang 4-3-3
Liga Spanyol 4 Maret 2015, 15:19 -
4 Tim Yang Lebih Tajam Dari 'Trisula Sakti' Madrid
Editorial 4 Maret 2015, 14:41
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39